Cara menurunkan Berat Badan
Bagi anda yang saat ini sedang melakukan diet, Hindari hal-hal ini cara menurunkan berat badan dengan cepat. Ada beberapa kegiatan yang membuat berat badan sulit turun. Berikut ini adalah hal-hal yang wajib anda hindari agar proses berat badan turun bisa cepat.
Olahraga Sebisanya
Jika hanya mengatur pola makan tanpa olahraga jangan harap berat badan bisa turun dan bertahan seterusnya. Olahraga juga penting dilakukan terutama bila aktivitas sehari-hari Anda bekerja di kantor. Jangan hanya olahraga sebisanya namun perlu dijadwalkan.
Banyak Makan Buah
Beberapa wanita menganggap makan buah saja bisa menurunkan berat badan. Namun buah yang seperti apa dulu karena setiap buah juga memiliki jumlah kalori berbeda-beda. Misalnya saja durian, satu potong besar durian memiliki 1.000 kalori yang tentu kalau berlebihan bukan menurunkan berat malah bertambah. Begitu pula buah seperti alpukat yang juga mempunyai 200 kalori.
Olahraga dengan Perut Lapar
Ini juga penting diperhatikan. Jangan olahraga saat perut lapar walau ada mitos yang mengatakan kalau olahraga dengan perut kosong bisa mempercepat penurunan berat badan.
Tidur Tidak Teratur
Tidur juga menjadi faktor krusial untuk menurunkan berat badan. Jika Anda memiliki gaya hidup sehat tapi tidak memiliki tidur cukup ini akan mempengaruhi berat badan. Kurang tidur membuat tubuh lebih banyak menyimpan lemak.
Makan Sambil Berjalan
Ketika sedang makan Anda disarankan untuk duduk. Hal ini tak hanya berlaku ketika mengonsumsi makanan berat saja tapi juga asupan yang ringan. Makan sambil berdiri bisa membuat Anda makan lebih banyak dan tidak baik untuk pencernaan.
Selain info kesehatan, anda juga bisa baca berita karangan bunga ahok dibakar di Balai Kota. Semua berita-berita menarik lainnya hanya di LiputanKompas.
0 Response to "Cara Menurunkan Berat Badan Dengan Cepat Harus Hindari Hal Ini"
Posting Komentar